Pengertian Leverage Di Snapex

Tentang LEVERAGE di Snapex .

Leverage adalah dana pinjaman dari broker untuk meningkatkan potensi imbal hasil . Di Snapex ada 4 pilihan leverage .
* Leverage 10 artinya pinjaman 10x lipat dari margin trading anda untuk melakukan entry buy/sell.
   Misal anda akan buy/sell dengan dana 5 usdt maka bila memakai leverage 10 maka nilai buy/sell
   anda senilai 50 usdt .
* Leverage 25 artinya pinjaman 25x lipat dari margin trading anda untuk melakukan entry buy/sell.
* Leverage 50 artinya pinjaman 50x lipat dari margin trading anda untuk melakukan entry buy/sell.
* Leverage 100 artinya pinjaman 100x lipat dari margin trading anda untuk melakukan entry buy/sell.

Semakin besar leverage yang anda gunakan ,maka SL(Stop Loss) anda semakin pendek jaraknya dari
harga entry .Artinya resiko loss juga semakin besar .
Kesimpulannya : Semakin tinggi leverage maka profit yang anda dapatkan semakin besar ,namun juga semakin memperbesar resiko loss .